Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2015

Daftar istilah dalam bidang industri maju

Gambar
Dalam bidang perindustrian dikenal banyak istilah yang berkaitan dalam dunia tersebut. Mungkin anda sedang mencari informasi satu atau beberapa istilah yang kurang di mengerti, untuk itu kali ini Enjangcom akan memberikan informasi secara online. 50 istilah dalam bidang industri Berikut admin mencatat 50 istilah dalam bidang industri : Agroindustri : industri dibidang pertanian. AKIN : Akademi Kimia Industri. Amko : mobil kecil (taksi). Asembling : perakitan bagian-bagian mesin, kendaraan, dan lain-lain. AIPI : Asosiasi Industri Plastik Indonesia. API : Asosiasi Pertekstilan Indonesia. ATBM : Alat Tenun Bukan Mesin. AKPERIN : Akademi Perindustrian. Aspal : sisa pengolahan minyak yang dapat digunakan memperkeras jalan. Airframe : seluruh pesawat terbang, tanpa mesin. Batu pualam : batu kapur yang mengalami metamorfosa. Bahan mentah : bahan dasar yang belum siap dipakai. Bahan baku : barang setengah jadi dan belum siap dipakai. Barang jadi : barang hasil pengolahan yang sudah siap dipaka

58 istilah bidang persuratkabaran dan artinya

Gambar
Dunia dunia surat kabar dikenal banyak istilah yang tentunya berhubungan dengan persuratkabaran. Terkadang juga kata atau istilah tersebut sering kita dengar dan terlihat sepele, namun ternyata kita mampu untuk mengartikan atau mendeskripsikannya secara jelas. Untuk itu, kali ini Enjangcom akan memberikan info tentang berbagai istilah tersebut agar kita lebih memahaminya, yang kami rangkum dalam 58 istilah bidang persuratkabaran dan artinya. Acara tugas (schedule) : daftar tugas yang harus dikerjakan. Akhir klimaks (suspended interest) : suatu informasi yang klimaksnya ada di akhir berita. Alinea pengantar (Top) : alinea pembukaan dari suatu karangan. Angka halaman (page number) : nomor urut halaman yang terdapat pada koran, majalah, atau buku. Berita (New) : keterangan yang akan digelar di koran, dan lain-lain. Balai wartawan (press room) : suatu ruangan yang disediakan untuk kepentingan para wartawan dalam melakukan tugasnya. Balon percobaan (proffballon) : suatu berita yang disiarka

Desain banner ucapan selamat kejuaraan bola voly

Desain banner ucapan selamat kejuaraan bola voly. Pernahkan anda melihat banner besar yang dipajang di depan sekolah atau mungkin di pinggir jalan? Misalnya banner berisi ucapan selamat atas diraihnya kejuaraan bola voly, sepak bola atau kejuaraan lain yang membanggakan bagi sekolah yang bersangkutan. Untuk kali ini Enjangcom akan berbagi banner yang mirip dengan yang anda lihat, tetapi banner ini merupakan banner kejuaraan bola voly. Desain banner tersebut saya buat atas permintaan istri saya karena dia mengajar di sekolah tersebut, tepatnya MI PSM Kepuhrejo, Gampengrejo, Kediri, Jawa Timur. Banner tersebut saya buat biasa saja, jadi jika anda kurang puas bisa mengeditnya kembali dengan kreasi sampeyan. Oh ya, banner tersebut merupakan banner ucapan selamat kepada team bola voly MI PSM Kepuhrejo yang telah berhasil meraih Juara II kejuaraan bola voly Aksioma (Aksi Seni dan Olah raga Madrasah) tingkat Kabupaten Kediri. Lihat tampilan gambar Desain banner ucapan selamat kejuaraan bola v

Jenenge Satriya lan Kasatriyane

Jenenge Satriya lan Kasatriyane. Dalam dunia pewayangan, setiap kesatria mempunyai tempat kesatriyan masing-masing. Dibawah ini akan kami berikan nama kesatria dan juga kesatriyannya. Raden Werkudara satriya ing Jodhipati Raden Janaka satriya ing Madukara Raden Nakula satriya ing Bumi Retawu/Gumbiratalun Raden Sadewa satriya ing Sawojajar Raden Gathotkaca satriya ing Pringgondani Raden Antareja satriya ing Pringgondani Raden Antasena satriya ingSapta Pertala Raden Abimanyu satriya ing Plangkawati Raden Irawan satriya ing Yasarata Raden Setyaki satriya ing Lesanpura Raden Setiyaka satriya ing Tambak Mas Raden Sombo satriya ing Parang garudha Raden Udawa satriya ing Widarakandhang Raden Thistajumpena satriya ing Cempalareja Raden Jayajatra satriya ing Bwana Keling Raden Kartamarma satriya ing Ngadilangu Raden Aswatama satriya ing Sokalima Raden Lesmana Mandra Kumara satriya ing Saroja Binangun Raden Dursasana satriya ing Bajar Jumput Raden Sengkuni satriya ing Plasajenar Raden Anoman sat

Silah-silahing Ukara Jawa

Gambar
Silah-silahing Ukara Jawa . Silah-silahing ukara sing perlu diweruhi ana 6 warna, yaiku: 1. Ukara Kandha (Kalimat Langsung) yaiku ukara sing ngandhakake omongan liyan kanthi persis. Contone: - Ibu ngendika, "Kowe apa wis adus?" - "Aku arep menyang kutho", ngendikane bapak 2. Ukara Crita (Kalimat Tak Langsung) Yaiku ukara sing nyritakake omongan liyan mung sarine/ringkese bae. Contone: - Agus takon, sapa sing tiba wingi kae. - Ngendikane ibu, aku kudu sregep sinau. 3. Ukara Tindak/Tanduk (Kalimat Aktif) Yaiku ukara sing jejere nindakake pagawean Contone: - Rini tuku klapa - Ibu mundhut sayur kanggo masak 4. Ukara Tanggap (Kalimat Pasif) Yaiku ukara sing jejere dikenani pegawean Contone: - Jajane dipangan kucing - Sepedahe ditumpaki Adit 5. Ukara Pakon (Kalimat Perintah) Contone: - Bukaken lawang kui - Tutupen bukumu 6. Ukara Panjaluk (Kalimat Permohonan) Contone: - Tulung aku jupukna ngombe - Coba kowe minggira, aku tak liwat Katrangan Ukara kandha bisa didadekake uk

Silah-Silahing Tembung Jawa

Silah-silahing tembung Jawa, jika didalam bahasa Indonesia disebut dengan jenis-jenis kata. Disini akan kami uraikan jenis kata dalam bahasa Jawa. Silah-silahing Tembung Jawa Miturut golonganing tembung ana 10 warna: 1. Tembung Aran (Kata Benda) Contone: - lemari - gelas - meja 2. Tembung Kriya (Kata kerja) Contone: - mlayu - mangan - nyapu 3. Tembung Ganti (Kata Ganti) Contone: - ku - dheweke - kowe 4. Tembung Wilangan (Kata Bilangan) Contone: - siji - lima - setengah - akeh 5. Tembung Sipat/kahanan (Kata Sifat) Contone: - bagus - elek - seneng 6. Tembung Katrangan (Kata Keterangan) Contone: - ndhuwur - ngisor - tengah 7. Tembung Seru/Pangguwuh (Kata Seru) Contone: - wah - aduh - eh 8. Tembung Sandhangan (Kata Sandang) Contone: - Sang - Hyang - Raden 9. Tembung Panyambung (Kata Sambung) Contone: - sarta - lan - wusana 10. Tembung Pangarep (Kata Depan) Contone: - ing - saka - sing

Pamilahe Tembung Jawa

Pamilahe Tembung Jawa. Didalam bahasa Jawa, tembung atau kata itu dibagi lagi menjadi beberapa bagian sesuai dengan strukturnya. Kalimat (ukara) tersusun dari beberapa kata (tembung). Kata (tembung) terdiri dari susunan suku kata (wanda), dan suku kata (wanda) tersusun dari sekumpulan huruf (aksara). Jika dibuat skema menjadi seperti ini: Ukara (kalimat) < Tembung (kata) < Wanda (suku kata) < Aksara (huruf) Pamilahe tembung Tembung bisa diudhal manut wandane lan kudu adhedasar tembung linggane (menawa tembung andhahan). Tuladha: - gambar = gam - bar - gambaran = gam - bar - an - keturon = ke - tu - ru - an Miturut jenise, tembung jawa ana 6: 1. Tembung Lingga Tembung lingga yaiku tembung sing durung owah saka asale (kata dasar). Tembung lingga sing unine mung sakecapan diarani tembung wod. Tuladhane tembung lingga: - Adus, babar, kursi, tuku, turu (2 wanda) - gamelan, garuda, segara (3 wanda) Tuladhane tembung wod: - tik, tul, lur, sak, rak. bak, gas, lsp. 2. Tembung Andhahan

Istilah bidang pemerintahan dan penjelasannya

Dalam dunia pemerintahan terdapat istilah-istilah yang mungkin kurang atau bahkan tidak anda mengerti. Karena memang anda bukan terjun dibidang pemerintahan, jadi sewajarnya jika tidak mengerti maksudnya. Untuk itu, kali ini Enjangcom akan memberikan info tentang istilah-istilah yang terdapat atau biasa digunakan dalam bidang pemerintahan. 70 istilah bidang pemerintahan Di sini kami hanya mampu memberikan 70 istilah dalam bidang pemerintahan dan penjelasann singkatnya, sehingga diharapkan anda mengerti inti dari pengertian istilah tersebut. Berikut daftar istilah pemerintahan. Tips pencarian istilah : Khusus bagi anda yang menggunakan komputer, untuk mempercepat pencarian istilah, silahkan tekan Ctrl + F. Setelah muncul kotak di pojok kanan atas silahkan ketikkan kata atau istilah yang anda maksud, dengan cepat kata/istilah akan ditandai dengan blok warna kuning.  Aparat : alat negara. Aspirasi : kehendak yang keras. Asisten : pembantu, wakil. Akselerasi : meningkatkan kecepatan waktu.

Jenis Tembang Jawa lan Tuladhane

Jenis Tembang Jawa lan Tuladhane. Didalam tembang Jawa terdapat berbagai macam tembang. Tembang-tembang ini mempunyai karakteristik sendiri-sendiri. Contoh yang paling dikenal oleh masyarakat luas adalah tembang macapat. Disini akan dijabarkan mengenai pembagian tembang jawa beserta dengan contohnya. Tembang Jawa ana telung warna: a. tembang macapat b. tembang tengahan c. tembang gedhe 1. Tembang Macapat Tembang macapat ana 11 pupuh, yaiku: a. asmaradana b. dhandhang gula c. durma d. gambuh e. kinanti f. maskumambang g. megatruh h. mijil i. pangkur j pocung k. sinom Ciri-ciri tembang macapat: 1. kaiket dening guru lagu, guru wilangan, lan guru gatra 2. basa kang dinggo basa jawa kuno 3. isine ngenani pitutur/nasehat, dongeng, lan crita wayang Ing tembang jawa, saben sak baris diarani sak gatra. - dhandhang gula ana 10 gatra (baris) - kinanti ana 6 gatra - pangkur ana 7 gatra - gambuh ana 5 gatra - megatruh ana 5 gatra - sinom ana 9 gatra Guru wilangan yaiku akehing kecap (ucap) utawa s

Istilah dalam bidang perfilman dan penjelasannya

Dalam perfilman kita sering mendengar istilah-istilah yang berkaitan dengan hal tersebut, namun kita tidak bisa menjelaskan atau mendeskripsikan apa arti istilah tersebut. Misalnya aktor, aktris, dialog dan sebagainya. Untuk itu, bagi anda yang sedang mencari info apa arti dari berbagai istilah yang biasa digunakan dalam bidang perfilman, kali ini Enjangcom akan memberikan informasi tentunya yang berkaitan dengan hal tersebut. 52 istilah bidang perfilman Berikut kami sampaikan istilah-istilah dalam bidang radio dan televisi yang kami rangkum dalam 552 istilah. Tips pencarian istilah : Khusus bagi anda yang menggunakan komputer, untuk mempercepat pencarian istilah, silahkan tekan Ctrl + F. Setelah muncul kotak di pojok kanan atas silahkan ketikkan kata atau istilah yang anda maksud, dengan cepat kata/istilah akan ditandai dengan blok warna kuning. Adegan : bagian babak dalam lakon/kisah. Akting : gambaran perwatakan, baik tentang emosionalnya, inteleknya, yang dinyatakan melalui suara d

Istilah bidang peradioan dan pertelevisian beserta penjelasannya

Gambar
Istilah bidang peradioan dan pertelevisian beserta penjelasannya. Dalam bidang bidang peradioan dan pertelevisian kita mengenal banyak sekali istilah yang terkadang terdengar asing. Mengapa demikian? Karena tidak semua istilah tersebut digunakan dalam percakapan sehari-hari. Lagi pula, kata tersebut memang digunakan dalam dunia radio dan televisi saja. Mungkin bagi yang mendalami dunia ini sudah terbiasa mendengar dan mengerti apa maksud dalam istilah tersebut. Namun, bagi anda yang masih dalam duduk dalam sekolah umum terkadang istilah-istilah dalam radio maupun televisi dipertanyakan. Untuk itu, bagi anda yang mencari info tentang istilah-istilah ini Enjangcom akan mencoba memberikannya beserta arti atau makna yang terkandung di dalamnya. 55 istilah bidang peradioan dan pertelevisian Berikut kami sampaikan istilah-istilah dalam bidang radio dan televisi yang kami rangkum dalam 55 istilah. Tips pencarian istilah : Khusus bagi anda yang menggunakan komputer, untuk mempercepat pencarian

Makanan khas di indonesia dan asalnya

Gambar
Makanan khas di indonesia dan asalnya. Di setiap wilayah nusantara ini memiliki makanan dengan rasa khas dan tentu saja tak ada di tempat lain di dunia ini. Hal tersebut sering dijadikan objek wisata kuliner. Biasanya, di mana ada tempat wisata, maka di situ pula tersaji makanan khas. Keunikan makanan khas merupakan daya tarik tersendiri bagi wisatawan yang belum pernah mengunjungi tempat tersebut. Bahkan, para pengunjung yang pernah datang ingin kembali berkunjung menikmati indahnya alam wisata sekaligus merasakan lezatnya makanan khas suatu daerah. Makanan khas Indonesia dan asalnya Jika dihitung secara keseluruhan, makanan khas yang ada di Indonesia mungkin mencapai ratusan bahkan ribuan. Nah, untuk itu kami tidak bisa menyebutkan satu-persatu jenis-jenis makanan tersebut. Berikut beberapa makanan khas Indonesia : 1. Mie dari Aceh Dari namanya pastilah anda tahu bahwa makanan khas ini berasal dari Aceh. Mie masakan khas Aceh ini disuguhkan sedemikian rupa hingga menjadi makanan yang

2 jenis pengelolaan usaha

2 jenis pengelolaan usaha. bekerja dan melakukan kegiatan ekonomi untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Usaha ekonomi itu ada yang dikelola sendiri dan ada pula yang dikelola bersama-sama oleh suatu badan atau kelompok orang pemilik modal. Pengelolaan secara perorangan Usaha yang dikelola secara perorangan yaitu usaha yang dikelola dengan modal sendiri, tenaga sendiri (ada juga yang dibantu tenaga lain sebagai pekerja), dan atas tanggung jawab sendiri. Keuntungan yang diperoleh juga untuk dirinya sendiri dan keluarganya. Contoh usaha yang dikelola sendiri adalah pada bidang industri rumah tangga, seperti usaha kerajinan, barang-barang cenderamata, dan tukang jahit. Contoh lainnya dengan membuka warung atau toko, asongan, dan pedagang kaki lima. Usaha yang dilakukan secara kelompok memiliki tanggung jawab dan kepemilikan secara bersama. Bentuk usaha yang dilakukan secara kelompok antara lain sebagai berikut :Pengelolaan secara berkelompok Persekutuan Persekutuan merupakan badan usaha yang

Daftar harga HP Samsung Galaxy terbaru Pebruari 2015

Daftar harga HP Samsung Galaxy terbaru Pebruari 2015 - Di kalangan masyarakat Indonesia, HP Samsung Galaxy merupakan salah satu smartphone yang paling diminati. Lihat saja di sekitar anda, mulai dari kalangan anak muda sampai golongan tua, dari ekonomi menengah sampai ekonomi tingkat atas, ponsel ini masih mampu menduduki minat mereka. Memang sejak pertama kali ponsel Samsung Galaxy ini diluncurkan, telah mengundang rasa penasaran karena berbagai fitur yang ditawarkan. Dan benar saja memang, smartphone produk Samsung yang diluncurkan setiap dekade selalu saja mengundang untuk dimiliki. Berbagai fitur yang ditawarkan pada setiap produk Samsung Galaxy memang sangat menggoda. Mulai dari desain yang elok, prosesor dan ram yang menjamin kecepatan akses data dan aplikasi, hingga kamera yang disematkan mampu membuat banyak kalangan melirik ponsel produk Samsung ini. Harga Samsung Galaxy Pebruari 2015 Lalu berapa harga Samsung Galaxy di bulan Pebruari tahun 2015 ini? Dibulan kedua tahun 2015

Jenis jenis usaha di Indonesia

Gambar
Jenis jenis usaha di Indonesia. Jenis-jenis usaha perekonomian yang berkembang di Indonesia dapat dibedakan menjadi dua macam, yaitu usaha informal dan usaha formal. Usaha informal adalah sektor usaha yang tidak memiliki izin resmi dan status hukum dari pemerintah atau lembaga yang berwenang. Usaha seperti ini bisa juga disebut usaha perorangan/perseorangan. Usaha ini timbul untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dan tuntutan lapangan kerja yang terus meningkat. Contoh usaha informasi yaitu pedagang keliling, pedagang asongan, pedagang kaki lima, tukang loak (barang bekas), dan pengrajin kecil. Usaha formal adalah usaha yang memiliki izin resmi dan status hukum dari pemerintah atau lembaga yang berwenang. Contoh usaha formal adalah koperasi, Badan Usaha Miliki Negara (BUMN), dan Badan Usaha Milik Swasta (BUMS). Jenis jenis usaha Jenis-jenis usaha perekonomian di masyarakat sangat beragam. Keberagaman tersebut dikelompokkan menjadi 6 bidang usaha sebagai berikut :  Usaha di bidang agraris

Samsung Duos core 2, Kamera 5MP

Samsung Duos core 2, sebuah smartphone Android OS v4.4 KitKat yang diproduksi Samsung mobile dengan layar selebar 4.5 inci TFT capacitive touchscreen -16M colors, dengan resolusi 480 x 800 piksel. Dalam urusan kualitas gambar pada layar, Duos core 2 dapat diandalkan. karena memiliki kerapatan piksel yang proporsional yaitu 207 ppi pixel. Berbekal dengan prosesor Quad-core 1,2 GHz, memang ponsel yang berjalan di Android 4.4 KitKat, namun sayang menurut saya dengan RAM 768 MB tentunya kecepatan mengakses ponsel ini kurang maksimal. Kamera belakang yang disematkan pada ponsel sini 5MP 2592 х 1944 pixels. Namun, meski hanya 5 megapixel, kualitas jepretan anda tidak perlu diragukan lagi, semua moment indah bisa anda dapatkan dengan hebat. Meskipun desain ponsel ini terhitung mungil, namun kualitas gambarnya cukup baik. Karena kamera belakang Samsung Duos core 2 dilengkapi dengan LED flash, sehingga mampu mendapatkan gambar maksimal meskipun cahaya tidak mendukung. Untuk kamera depannya dibe

4 kelebihan dan kekurangan koperasi di Indonesia

Kelebihan dan kekurangan koperasi di Indonesia - Dalam wadah koperasi, para pengurus dapat membuat program yang teratur dan berkesinambungan untuk mendidik anggotanya agar mereka memiliki keahlian dan keterampilan yang dapat mendukung tujuan koperasi. Sehingga koperasi ikut membantu pemerintah dalam mencerdaskan kehidupan bangsa Indonesia. Koperasi berperan dalam membangun tatanan perekonomian nasional. Koperasi adalah satu badan usaha di Indonesia dan masyarakat tempat memberdayakan dirinya. Oleh karena itu, koperasi sebagai salah satu urat nadi perekonomian bangsa perlu dikembangkan bersama kegiatan usaha ekonomi lainnya. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa koperasi memiliki peran yang besar di masyarakat. Jika banyak orang yang dapat mengambil kemanfaatan koperasi, maka ekonomi masyarakat juga akan kuat. Oleh arena itu, tidak mengherankan jika koperasi disebut sebagai saka guru atau tiang utama perekonomian di Indonesia. Kelebihan dan kekurangan koperasi Namun demikian, koperas