Postingan

Perbedaan fisiologi dan psikologi pria dan wanita

Perbedaan fisiologi dan psikologi pria dan wanita. Pada hakikatnya penampilan fisik ( performance ) pria itu lebih besar dari pada wanita. Dan otomatis secara total kekuatannya pun lebih dominan. Begitu pula pada otot-ototnya, sehingga pria bisa membentuk otot tubuhnya seperti binaragawan ( body builder ). Keadaan ini diperngaruhi oleh hormon testosteron, di mana kerjanya memperkasar bentuk otot dari pria itu. Catatan data para ahli menunjukkan bahwa diameter otot lengan atas ( biceps ) yang paling besar pada pria ukurannya dapat mencapai 65cm. Tetapi hal ini tidak berlaku pada wanita, sebab wanita mempunyai hormon testosteron jauh lebih rendah kurang lebih 1/10 hormon testosteron pada pria. Dan hormon yang dimiliki oleh kaum Hawa ini adalah hormon estrogen. Di mana kerja dari hormon ini justru memperhalus bentuk otot tubuhnya. Wanita tidak mungkin jadi binaragawati, tetapi kalau mereka menginginkan ya harus minum obat yang mengandung hormon testosteron tadi. Sebetulnya antara pria dan

Snap dan fungsinya pada coreldraw

Snap dan fungsinya pada coreldraw. Seperti telah saya singgung pada artikel sebelumnya garis pandu dinamis coreldraw, snap merupakan suatu kondisi yang berhubungan dengan peletakkan objek penentuan posisi objek berdasarkan objek lain dalam jendela gambar sehingga anda dapat menggunakan fasilitas ini untuk mengatur perataan suatu objek berdasarkan objek yang lain. Selama anda memindah atau menggambar objek, anda dapat mengatur posisi ( snap ) objek tersebut ke objek lain dalam jendela gambar. Anda dapat mengatur posisi objek pada sejumlah titik snap dalam objek tujuan. Untuk mengatur posisi suatu objek ke objek lain dengan tingkat ketepatan yang lebih tinggi, anda harus mengatur posisi pointer pada suatu titik snap dalam objek, dan kemudian mengatur posisi objek ke suatu titik snap dalam objek tujuan. Sebagai contoh anda dapat mengatur posisi pointer ke titik pusat persegi empat, dan mengatur persegi empat tersebut berdasarkan titik pusatnya dan mengatur posisinya ke tengah persegi emp

Cara mengirim ulang account adsense

Cara mengirim ulang account adsense. Pernahkah anda mendaftar google adsense tetapi setelah kode adsense dipasang di blog dan team adsense melakukan penelitian terhadap blog anda ternyata account anda belum disetujui? Mengapa demikian. Banyak sekali alasan adsense menolak account anda salah satunya adalah seperti yang saya alami, bahwa "Situs belum mematuhi kebijakan Google" . Keterangan ini diterangkan lewat email yang anda daftarkan untuk account adsense. Email dengan keterangan "Situs belum mematuhi kebijakan Google" di atas saya dapatkan berkali-kali. Namun, sebelumnya saya pernah mengalami 2x iklan muncul diblog saya. Yang pertama, iklan muncul 1 hari tetapi trus menghilang. Yang kedua sempat muncul 2 hari, begitu juga menghilang. Setiap iklan menghilang saya langsung membuka email, pasti terdapat email dari adsense yang keterangannya lagi-lagi ""Situs belum mematuhi kebijakan Google". Putus asa? Jangan mencoba Google Adsense Jangan putus asa, la

Garis pandu dinamis coreldraw

Garis pandu dinamis coreldraw. Garis pandu dinamis merupakan salah satu fasilitas yang dapat membantu anda dalam menentukan posisi dan perataan objek dengan tepat, serta membantu anda saat menggambar objek dengan posisi perataan secara relatif terhadap objek lain. Tampilan garis pandu dinamis ini bersifat sementara, di mana anda dapat menemukannya pada bagian titik snap suatu objek, seperti center, node, quadrant, edge, midpoint, intersection dan garis dasar teks (text baseline). Cara menggunakan garis pandu Seperti saat anda menggeser objek sepanjang garis pandu, anda dapat menampilkan jarak objek dari titik snap yang digunakan untuk membuat garis pandu dan menempatkan objek secara tepat pada posisi yang anda inginkan. anda dapat menggunakan garis pandu untuk menempatkan objek agar tampak saling berhubungan dengan objek lain. Pada saat anda menggambar objek-objek tersebut, anda juga dapat menampilkan garis pandu yang saling berpotongan dan kemudian meletakkan objek pada suatu titik pe

Cara memasang adsense di sekitar artikel

Cara memasang adsense di sekitar artikel. Memasang adsense entah google adsense adsense camp atau iklan lain di sekitar area posting lebih memungkinkan pengunjung mengklik iklan anda. Karena, biasanya pandangan pembaca artikel takkan pergi jauh dari sekitar artikel. Dengan begitu kemungkinan pengunjung melihat iklan lebih besar daripada kita memasang iklan yang jauh dari area posting. Namun, terkadang hal tersebut menyebabkan rawan account kita di disable, menurut rekan-rekan yang mempunyai account adsense menyebabkan klik tidak valid. Trus bagaimana dong? Bagi saya sendiri, hal ini merupakan suatu tantangan. Mengapa harus takut? Kalau kita memang benar-benar tidak mengklik saya yakin google lebih tahu. Hanya, saran saya, jangan pernah mencoba mengakali google adsense dengan hal-hal yang tidak valid, PERCUMA!. Untuk lebih jelasnya anda bisa mencari artikel yang berhubungan dengan google adsense. Karena di sini saya tidak akan membahasnya lebih jauh. Posting saya kali ini hanya akan me

9 situs penyedia template blogspot

9 situs penyedia template blogspot. Tampilan suatu blog yang nyentrik akan membuat blog tersebut terasa mempunyai khas tersendiri bagi pengunjungnya. Namun, mengubah atau memodifikasi kode XML di rasakan cukup sulit bagi pengguna blog yang tidak mempunyai latar belakang komputer terutama dalam hal pemrograman. Langkah untuk mengganti tampilan blog yang paling mudah dan instan adalah dengan menggunakan template dari situs lain. Jika cocok dengan desain yang ditawarkan, anda hanya perlu mengopi kode XML dari penyedia template dan mempastenya ke dalam template blog anda. Yang sering menjadikan masalah adalah ketika anda tidak menyukai bagian-bagian tertentu yang ada di dalam template tersebut. Seringkali modifikasi template yang dilakukan harus masuk ke dalam kode-kode XML yang terkadang tidak anda pahami. Pada awalanya, Blogger.com menyediakan sekitar 16 desain dengan variasi mencapai 38 tampilan. Meskipun telah menyediakan cukup banyak template untuk penggunanya, banyak pengguna yang ti

Cara menggunakan menu File CorelDraw

Cara menggunakan menu File CorelDraw. Saat anda telah selesai bekerja pada lembar kerja coreldraw mungkin anda ingin menyimpannya secara default maupun didimpan pada folder lain pada komputer anda. Penyimpanan pada lembar kerja umumnya dilakukan apabila kita telah selesai membuat suatu desain objek grafis. Langkah untuk menyimpan lembar kerja pada coreldraw adalah: Klik tombol Save pada toolbar standar, atau tekan tombol CTRL + S, atau pilih menu File pilih Save sehingga akan tampil kotak dialog Save Drawing. Pada bagian Save in, tentukan lokasi folder tujuan penyimpanan file. Ketikkan nama file pada kotak File name dan klik tombol Save. Pada kondisi default, gambar objek grafis akan disimpan dengan format file CorelDraw, yaitu dengan ekstensi *.cdr. Pada kotak dialog Save Drawing, anda juga dapat mengatur agar hasil pekerjaan tersebut tersimpan ke format file CorelDraw versi sebelumnya, yaitu dengan memilih versi CorelDraw yang anda kehendaki pada kotak Version. Apabila hasil pekerjaa