Postingan

Cara verifikasi kode pelacakan google Analytics versi baru

Cara verifikasi kode pelacakan google Analytics versi baru. Dengan memverifikasikan Google Analytics kita akan dapat lebih mengontrol blog yang kita miliki. kunjungan, keyword yang menuju blog, artikel yang yang sering dibaca, dari negara mana saja pengunjung blog kita dan sebagainya dapat terlihat di sana. Dengan begitu anda akan dapat lebih meningkatkan kualitas SEO untuk blog anda sendiri. Untuk dapat mengontrol blog kita dengan Google Analytics, kita perlu memverifikasikan dengan cara memasang kode pelacakan di template. Bagi yang belum pernah memasang kode pelacakan ini mungkin akan sedikit bingung di mana atu tombol mana yang harus diklik. Nah, untuk itu kali ini sasya coba berbagai bagaimana cara memverifikasikan blog kita di Google Analytics. Langkahnya sebagai berikut: 1. Silahkan masuk ke http://www.google.com/analytics/ dengan account google anda. 2. Setelah anda sampai pada dasbor, pada bagian pojok kanan atas terdapat tulisan versi baru, jika anda ingin menggunakan versi t

Cara mencopy artikel anti klik kanan

Gambar
Cara mencopy artikel anti klik kanan. Banyak sekali teknik para blogger untuk melindungi artikelnya dari si tukang copy paste. Salah satunya adalah dengan mendisable klik kanan pada artikelnya agar tidak bisa di copy si tukang copas. Namun si tukang copas pun tak kurang akal, dengan sedikit trik maka dengan mudah suatu artikel yang tidak mengaktifkan klik kanan akan terbuka dengan sendirinya.Bagi sebagian blogger sangat membenci tukang copas dan sebagian lagi tidak pernah mempermasalahkannya, silahkan anda dipihak yang mana. Namun bagi saya sendiri pada pilihan kedua he he... Jika suatu artikel memuat tutorial, apalagi tutorial blog yang banyak mengandung kode html, tentunya akan menyulitkan si pembaca. Karena biasanya kode-kode yang rumit tersebut harus di copy untuk bisa diletakkan di templatenya. Bagi yang lihai mungkin tidak masalah, banyak cara untuk menyelesaikannya. Tetapi bagi blogger pemula tentunya akan kesulitan dan mungkin akan pergi dari suatu artikel untuk mencari artikel

Cara mendapatkan kode google adsense

Cara mendapatkan kode google adsense. Beberapa langkah telah anda lalui untuk mendapatkan account google adsense. Dari membuat gmail, membuat account google adsense hingga account google adsense anda aktif. Lalu bagaimana langkah kita selanjutnya? Anda harus mendapatkan kode iklan adsense yang nantinya akan dipasang di blog/situs yang anda daftarkan sebelumnya. Untuk mendapatkan kodenya anda harus masuk ke account GA anda, membuat nama iklan, jenis dan ukuran iklan lalu simpan dan dapatkan kode. Selengkapnya sebagai berikut. 1. Silahkan anda login ke google adsense, atau jika anda bingung langsung saja klik di sini , masukkan email anda dan passwordnya. 2. Setelah anda berhasil masuk, maka anda akan sampai ke Beranda adsense. Lihat di samping kanan tulisan putih dengan background merah, bahwa permohonan anda masih dalam peninjauan. 3. Klik Iklan saya , lalu pilih Unit iklan baru . 4. Isikan nama iklan anda sendiri, ukuran iklan, jenis iklan, pilih gaya iklan. Setelah selesai lihat pali

Setelah account google adsense aktif

Setelah account google adsense aktif. Anda sudah paham cara mendaftar Google adsense? Kalau sudah syukurlah, jika belum baca dulu Cara membuat account google adsense 2012. Setelah anda mendaftar, nantinya anda akan mendapatkan pemberitahuan lewat email bahwa account adsense anda sudah bisa di akses. Sepenggal isi emailnya kira-kira seperti ini: "Selamat Datang di AdSense! Sekarang Anda memiliki akses ke akun AdSense yang baru dan kode AdSense yang diperlukan untuk menempatkan iklan di situs Anda. Untuk mengaktifkan akun dan segera mulai menggunakan AdSense, ikuti langkah-langkah di bawah. Atau, untuk penjelasan terperinci tentang semua hal yang perlu Anda ketahui sebagai penayang AdSense yang baru, kunjungi Pusat Pemula..........................dst." Jika anda baca seluruhnya, maka akan anda dapatkan bahwa GA baru menyelesaikan sebagian tinjauan permohonan Anda dan GA masih akan melakukan peninjauan lebih lanjut terhadap akun Anda. Pemberitahukan persetujuan penuh atau penola

Cara membuat account google adsense 2012

Cara membuat account google adsense 2012. Semenjak GA 01 February 2012 resmi mendukung bahasa Indonesia, maka kesempatan untuk menayangkan iklan google tersebut semakin lebar, walaupun tak semudah yang kita duga sebelumnya. Jangankan di approve untuk menayangkan iklannya, sedangkan untuk membuat accountnya saja pihak Google AdSense membutuhkan waktu 1 minggu apakah account tersebut di luluskan atau tidak. Google AdSense adalah program gratis yang memberdayakan penayang online untuk meraih pendapatan dengan menampilkan iklan yang relevan pada berbagai macam konten online, itulah sekilas yang terbaca pada halaman paling muka google adsense, memang menggiurkan. Bagi yang sudah lihai mungkin tak kesulitan untuk bisa lolos dalam seleksi penayang Google AdSense. Namun bagi yang pemula seperti saya mungkin akan menemui banyak hal yang membingungkan. Bagi yang pemula dan ingin membuat account Google AdSense, ada 3 langkah utama yang harus anda lengkapi, selengkapnya sebagai berikut: 1. Buatlah

Cara menambahkan admin pada blogspot

Cara menambahkan admin pada blogspot. Jika anda mempunyai sebuah blog sedangkan anda kewalahan mengurusnya sendiri karena kesibukan lain, atau memang anda sengaja blog tersebut akan di pergunakan untuk banyak pengguna, maka anda perlu menambahkan admin pada account blog anda. Dengan begitu anda dapat mengurus blog anda secara berbarengan. Cara ini akan meringankan beban anda dalam mengurus sebuah blog, jika sedang repot biarlah teman anda yang mengurusnya dan sebaliknya. Untuk menambahkan admin pada sebuah blog, si admin yang akan anda tambahkan harus memiliki gmail. Karena dari situlah nantinya si admin baru harus mengkonfirmasikan permintaan anda. Bagi yang masih bingung berikut caranya: 1. Masuk account blogger anda. 2. Dasbor > Setelan > Izin. 3. Klik MENAMBAH PENULIS, lalu masukkan alamat gmail pada kotak yang disediakan. Anda bisa menambahkan maksimal 100 penulis untuk blog anda. Jika anda ingin memasukkan email lebih dari satu pisahkan email dengan koma. 4. Klik UNDANG. 5.

Tips menentukan kata link otomatis artikel

Tips menentukan kata link otomatis artikel. Membuat link secara manual membutuhkan waktu lebih saat anda mengerjakan sebuah artikel, belum lagi kalau secara tak sengaja kita salah menaruh link tujuan. Kesalahan sebuah link akan menjerumuskan pengunjung. Bagi mesin telusur sendiri akan menurunkan kualitas blog sobat, karena saat robot menulusurinya ternyata tak menuju pada artikel yang dimaksud. Nah, untuk itu sobat perlu membuat link otomatis untuk sebuah kata yang nantinya sangat membantu optimasi SEO blog anda. Dengan sebuah kata yang anda tentukan menjadi link otomatis, maka pekerjaan anda dalam membuat artikel akan menghemat waktu dan tenaga. Tetapi, mungkin anda akan sedikit bingung kata apa yang pas untuk membuat link otomatis? Tak mungkin kan menulusuri satu-persatu artikel anda? Untuk itu saya coba berbagi tipsnya. Coba sobat perhatikan deskripsi dan keyword yang anda gunakan pada blog anda. Setelah itu coba anda masuk ke google webmaster, lalu anda lihat dasbor > Kata kunci